Biologi Bagaimana tahapan perkembangan dan pertumbuhan manusia?

Bagaimana tahapan perkembangan dan pertumbuhan manusia?

| Pertumbuhan/Perkembangan |

Tahap perkembangan manusia ini adalah tahap menuju kedewasaan seperti emosi yang semakin stabil dan fisik yang semakin matang. Sedangkan Tahap pertumbuhan merujuk pada peningkatan fisiologis seperti bertambah ukuran badan dan berat badan.

Perkembangan dan pertumbuhan manusia :

  1. Balita, yaitu usia 0 - 5 tahun, pertumbuhanya cukup cepat sedangkan perkembangan, aktivitas masih terbatas. tergantung emosi atau fisik kepada pengasuh.
  2. Anak-Anak, yaitu usia 6 - 10 tahun, pertumbuhan melambat dan perkembangannya aktivitas meningkat, menjalin pertemanan, dan belajar mandiri tetapi masih lebih dekat dengan orang tua.
  3. Remaja, pertumbuhan diikuti dengan sekresi hormon, kedekatan emosi dengan orang tua semakin berkurang.
  4. Dewasa, kecepatan pertumbuhan berkurang dan organ-organ sudah matang.

________________________